Lihat ke Halaman Asli

Sri Yamini

Guru SD

PPDB Online Tahun Pelajaran 2017-2018 Sangat Meresahkan Orang Tua Murid

Diperbarui: 13 Juli 2017   10:50

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokumentasi pribadi

Mengapa PPDB Online Tahun Pelajaran 2017~2018 sangat meresahkan orang tua ???Pastilah dalam pemikiran kita

ada apa dengan PPDB Online Tahun Pelajaran 2017~2018 ??? Sebenarnya masalah kebijakan dari pimpinan PPDB

Online yang harus ada revisi. Agar tahun depan tidak ada masalah dan orang tua murid tidak kecewa dan tidak

perlu ada demo. Ada beberapa permasalahan yang harus kita sikapi bersama baik para pejabat yang menangani

PPDB Online, guru dan orang tua murid.

Dokumentasi pribadi

Permasalahan dalam PPDB Online Tahun Pelajaran 2017~2018 adalah :

1. Zona /jarak antara dari rumah ke sekolah yang lebih dekat.

2.Zona/jarak antara dari rumah ke sekolah yang lebih jauh.

3.Usia murid yang sudah wajib belajar yaitu 7 tahun-8 tahun.

4.Usia murid yang baru 6 tahun kurang.

5.Surat Keterangan dari Psikolog.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline