Lihat ke Halaman Asli

Sri Wangadi

📎 Bismillah

Lima Pengeluaran yang Perlu Dipersiapkan Menjelang Lebaran

Diperbarui: 1 Mei 2022   11:53

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lima pengeluaran yang perlu dipersiapkan menjelang lebaran | dokpri

Tanpa terasa hari raya idul fitri akan nampak sebentar lagi. Suasana lebaran pun mulai terasa di berbagai penjuru.

Berbagai persiapan mulai dilakukan untuk merayakan hari kemenangan umat muslim ini.

Dalam menyambut hari Lebaran, terdapat beberapa pengeluaran yang umum digunakan pada saat menjelang atau pada saat hari lebaran tiba.

Lalu, pengeluaran apa saja sih yang harus dipersiapkan menjelang lebaran agar keuangan bisa diatur dengan baik dan benar.

Berikut lima alokasi pengeluaran yang perlu dipersiapkan menjelang lebaran

1. Membayar Zakat Fitrah

Dana utama yang wajib dialokasikan adalah zakat fitrah. Zakat fitrah adalah kewajiban yang harus ditunaikan oleh umat muslim mulai dari bayi yang baru lahir hingga orang dewasa. 

Membayar zakat fitrah paling lambat dilakukan sebelum pelaksanaan shalat idul fitri.

Umat islam dapat membayar zakat dalam bentuk beras atau makanan pokok serta bisa dikonversi dalam nominal uang.

Setiap daerah memiliki nominal zakat yang berbeda-beda sesuai dengan harga setempat. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline