Lihat ke Halaman Asli

Srisugiarti 13

Orang Biasa

Aku Menyerah

Diperbarui: 5 Juli 2024   18:34

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Tuan,

Kali ini aku resah

Aku benar-benar menyerah

Ternyata lelah ya meyakinkan perasaan yang salah

Di sini aku selalu berharap kau kembali ke dekapanku

Nyatanya, di setiap sudut bumi mana pun aku selalu mengingatmu

Sejak aku melihat kau tampak mencintai perempuan itu

Aku perlahan mencoba menghapus perasaanku

Terima kasih ya, semoga kali ini tuan setia

Aku akan tetap bertahan dengan kegelisahan ini

Bertahan dengan segala bayanganmu di pikiranku

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline