Lihat ke Halaman Asli

Sri Subekti Astadi

ibu rumah tangga, senang nulis, baca, dan fiksi

Cinta Mati di Ladang Harapan

Diperbarui: 11 September 2016   12:42

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

roberto bonini.com

tak ada cinta lagi malam ini

percuma engkau mengemis serupa diri

tak akan tercecer lagi rasa mengasihi

usai sudah bimbang yang silih berganti

Karena malam ini jawaban sudah pasti

tak ada lagi  belahan hati 

sudahlah tak perlu disesali

tulang rusukmu tlah patah malam ini

selembar demi selembar melarikan diri

bagai durjana tak takut bui

rantai lepas sipir terkebiri

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline