Lihat ke Halaman Asli

Sri Wahyu Ningsih

Mahasiswa Umri

Pahlawanku

Diperbarui: 10 November 2021   13:17

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

PahlawanKu

Pahlawan

Siap tegap kau melangkah

Maju membangun semangat perjuangan

Tak ada hentinya kau berjuang

Bercucuran darah ditubuhmu

Tak kenal kata menyerah

Korbarkan semangat api perjuangan

Pahlawan

Perjuanganmu menjadi inspirasi

Menumbuhkan rasa semangat jiwa berjuang

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline