Lihat ke Halaman Asli

Kelvin

Penulis

Melihat Keunggulan Penggunaan WhatsApp Business Platform dari Segi Keamanan!

Diperbarui: 11 Agustus 2022   00:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Man looking WhatsApp by Rawpixel

WhatsApp Business Platform bisa dibilang memiliki keunggulan dari segi keamanan yang diterapkan. Apa lagi saat ini kebijakan PSE Kominfo sedang ramai dibicarakan loh.

Perlu diketahui, WhatsApp Business Platform merupakan platform komunikasi dari WhatsApp yang dihadirkan khusus untuk bisnis enterprise.

Selain itu, WhatsApp Business Platform bisa dibilang berbeda dengan WhatsApp Business pada umumnya. Perbedaan sendiri dapat dilihat dari segi fitur dan layanan yang diberikan.

Kembali lagi ke topik utama, lalu bagaimana keunggulan penggunaan WhatsApp Business Platform dari segi keamanan? Apa saja keunggulan yang ada? berikut penjelasannya!

End To End Encryption

Fitur end to end encryption merupakan fitur keamanan yang ada pada setiap platform WhatsApp baik itu WhatsApp biasa atau pun WhatsApp Business Platform yah.

Keamanan End to End sendiri merupakan keamanan yang dihadirkan WhatsApp pada setiap platform WhatsApp. Tujuan dari fitur ini sendiri adalah untuk menghindari pecakapan kamu tersadap.

Dengan adanya fitur end to end encryption bisa dibilang yang hanya bisa melihat komunikasi terjadi dalam chat adalah kamu dan orang yang berada dalam komunikasi dengan kamu.

Bisa dibilang adanya fitur End to End ini kamu tidak perlu khawatir akan keamanan yang dimiliki, karena bisa dibilang komunikasi yang kamu lakukan akan dijamin loh.

ISO 27001 Dimiliki WhatsApp Business Platform Wappin

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline