Lihat ke Halaman Asli

Istilah Anak-anak Binatang dalam Bahasa Sunda

Diperbarui: 24 Juni 2015   02:00

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Bahasa. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Jcstudio

Seperti apa yang telah saya katakan sebelumnya, Bahasa Sunda adalah bahasa yang sangat kaya akan istilah. Kali ini saya akan menulis nama - nama anak bintang dalam Bahasa Sunda, disertai dengan istilah Sunda dari nama binatang itu. Semoga bermanfaat.

Anak buaya = bocokok

Anak monyet = begog

Anak babi = begu

Anak bagong = bebenyit/sumamar

Anak belut = kuntit

Anak kuda = belo

Anak ucing (kucing) = bilatung

Anak munding (kerbau) = énéng

Anak bogo (sejenis ikan) = cingok

Anak lélé = nanahaon

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline