Lihat ke Halaman Asli

S.Hanna.

Seorang ibu..

Mandi dan Menghindari Penyakit Wanita

Diperbarui: 12 Agustus 2022   13:35

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Mandi di Pancuran atau shower lebih baik. |Foto : Healthedu.org


Mandi setiap hari adalah penting. Di negara maju seperti Amerika Serikat.

Sekitar dua pertiga orang Amerika mandi setiap hari.

Di Australia sekitar 80%. Tapi di China, sekitar setengah dari penduduk dilaporkan mandi hanya dua kali seminggu,ow benarkah? Mungkin bagi pria karena udara dingin.

Di Indonesia jelas setiap hari dan jadwalnya dua kali sehari.

Mandi mempertahankan kulit normal dan sehat.

Menggunakan sabun antibakteri sebenarnya dapat membunuh bakteri normal.

Ini tidak begitu bagus kalau kulit kita sehat sehat saja. Bisa mengganggu keseimbangan mikroorganisme pada kulit dan  munculnya organisme  yang lebih resisten terhadap obat.

Membersihkan tubuh  secara berlebihan juga tidak baik.

Mandi terlalu sering tidak meningkatkan kesehatan tapi, dapat menyebabkan masalah kulit  membuang juga banyak air.

Minyak, parfum, dan bahan tambahan lain dalam sampo, kondisioner, dan sabun dapat menyebabkan masalah tersendiri, seperti reaksi alergi .

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline