Lihat ke Halaman Asli

Slamet Arsa Wijaya

Tak neko-neko dan semangat. Sangat menyukai puisi dan karya sastra lainnya. Kegiatan lain membaca dan menulis, nonton wayang kulit, main gamelan dan menyukai tembang-tembang tradisi, khususnya tembang Jawa.

Cintai dan Peluk Erat Dia

Diperbarui: 24 Juni 2022   12:02

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

bunga matahari unga pernuh warna dan masing-masing warna memiliki filosofi. (foto: Pikiran Rakyat.com). 

Di mata air cinta kubasuh wajahmu kian ceria

Segar tatkala simponi daun-daun bervokalia 

Lembut melodi di sela ranting-ranting pesona

Makin gemulai tarian asmara songsong asa

Kau adalah jalan perjuangan penenang rasa

Tiada malam gelap karena api menyala di dada

Tak jemu usap mukamu yang makin merona

Seiring berjalan waktu cinta itu berbalut setia

Banyak yang terpelanting bukan karena selingkuh

Tetapi terlalu abaikan nasehat jiwa pun rapuh

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline