Lihat ke Halaman Asli

Shera Madja

Pengajar | 3D Artist | Editor | Freelance |

Menurutmu, Bagaimana Caranya Muslimah Berkarya dan Muslimah Berdaya?

Diperbarui: 21 Mei 2021   20:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Lyfe. Sumber ilustrasi: FREEPIK/8photo

Berkarya menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia artinya mempunyai pekerjaan tetap, profesi, mencipta (mengarang, melukis, dan sebagainya). Jadi, yang di maksud berkarya adalah mengerjakan suatu pekerjaan sampai menghasilkan sesuatu yang bermanfaat bagi semua orang. Karya tersebut dapat berupa benda, jasa, atau hal yang lainnya.

Berdaya menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia artinya berkekuatan, berkemampuan, bertenaga, mempunyai akal (cara dan sebagainya) untuk mengatasi sesuatu dan sebagainya. Jadi, yang dimaksud berdaya adalah seseorang yang memiliki kemampuan untuk mengatasi persoalan yang terjadi di masyarakat untuk memberikan dampak yang positif untuk semua orang. Berdaya tersebut berupa pemanfaatan seseorang terhadap lingkungan sekitarnya (masyarakat sekitar).

"Emang seorang  Muslimah bisa  apa?"

"Lebih baik seorang Muslimah itu cukup tahu masalah dapur aja, enggak usah deh tahu hal lain!"

"Ribet, kalau ada seorang Muslimah nanti malah urusan rumah terbengkalai lagi, kasihankan orang di rumah!"

Jangan berfikiran negatif dulu tentang seorang Muslimah. Muslimah juga bisa mempunyai karya dan Muslimah juga bisa berdaya di tengah-tengah masyarakat.

Pernah dengar kata peribahasa,

"Gajah Mati Meninggalkan Gading,

Harimau Mati Meninggalkan Belang"  

 Terus kalau Manusia mati meninggalkan apa? Tentunya sebuah "Nama Baik"

Gimana si caranya biar meninggalkan "Nama Baik"? 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline