Ada beberapa cara untuk kita bisa menghemat biaya pengeluaran dalam berbelanja. Satu dengan cara mengambil makanan-makanan yang memang mau di buang karena tidak frisch lagi, atau karena sudah mau habis masa berlakuknya. Atau dengan cara membeli makanan yang sudah di kemas di jual murah karena sudah tidak lagi segar. Pada hal makanannya masih segar. Makanan itu biasanya sayuran dan buah.
Ini isi dalam kantong kertas tersebut @3 atau senilai Rp 50.000. Kalau kita beli satu persatu itu mahal ya, karena mangga saja @ sudah hampir 3 , tomat 1.50 atau hampir 2 , buah anggur juga @2 an. Pokoknya kalau mau belanja hemat bisa belanja yang model seperti itu, tinggal lihat super market mana yang menyediakan paket itu.
Untuk mendapatkan barang yang murah ini kita harus belanja pagi-pagi, ya tidak pagi banget, tapi belanja di pagi hari. Kadang kita mendapatkan sayur-sayuran, kadang buah-buahan. Apapun bentuknya ini murah meriah dan sehat buat kita semua.
kadang aku belanja cuma satu, kadang dua, tergantung situasinya. Kadang semua sudah di beli orang, kadang aku cuma bisa ambil satu. Setiap tas ada nomernya. Ini makanan biasanya di buang saja oleh supermarket-supermarket lainnya. Tapi kalau di lydl makanan ini di jual murah, karena masih bagus dan masih bisa di makan.
Di sebelah kiri tas-tas sayur dan buah itu ada roti-roti yang juga di jual murah karena kemarin roti tersebut tidak terjual. Jadi kita juga bisa beli roti-roti dengan harga murah juga.
Na kalian mau pilih yang mana, belanja biasa, atau lihat-lihat kalau ada yang murah?