Lihat ke Halaman Asli

APE Kotak Ajaib Tutup Botol untuk Pengenalan Membaca Permulaan (Huruf Konsonan) Anak Kelompok B

Diperbarui: 17 Januari 2024   23:39

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kotak Ajaib Tutup Botol 

Dengan Media Kotak  Ajaib tutup botol  (magic box bottle cap)

APE Media Kotak Ajaib Tutup Botol merupakan  media mudah dibuat dan dapat memanfaatkan dari barang tidak terpakai kemudian saya desain menjadi sebuah APE untuk pengembangan bahasa anak dalam mengenalkan huruf konsonan anak lebih menarik dan menyenangkan.

Alat dan Bahan:

1. Kardus bekas

2. Cutter

3. Penggaris

4. Lem Kertas

5. Lem bakar

6. Double tape

7. Kertas lipat

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline