Lihat ke Halaman Asli

Siti Aisyah

Mahasiswa

Ceritaku

Diperbarui: 11 Januari 2023   13:22

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

UAS Public Speaking Dr. Geofakta Razali

Hallo perkenalkan Nama saya Siti Aisyah, saya biasanya di panggil Aisyah.

saya lahir di jakarta tepatnya pada tanggal 4 Maret 2000. saat ini umur saya 22 tahun. saya anak ke 2 dari 2 bersaudara. saat ini saya tinggal bersama orang tua saya tepatnya di Pademangan Timur, Jakarta Utara.
saya sehari-hari bekerja sebagai administrasi di sebuah perusahaan yang berada di daerah Jakarta Utara. dan setelah bekerja saya langsung kuliah. saya melanjutkan pendidikan saya di Institut STIAMI. saya ambil jurusan Manajemen Komunikasi konsentrasi Hubungan Masyarakat.

Hampir semua manusia tidak ada yang sempurna termasuk saya, saya mempunyai kekurang yaitu kurang percaya diri. dari kekurangan itu kadang saya merasa minder dan takut untuk melakukan sesuatu yang dilihat oleh banyak orang. kadang saya lawan kekurangan saya itu.

Kelebihan saya itu Teliti. suka akan hal yang meneliti benda atau data. saya suka mencari kekurangan dari suatu data.

saat ini saya belajar menjadi public speaking. saya belajar mengurangi rasa takut dan kekurangan saya. saya belajar bicara di depan banyak orang. manfaat dari belajar public speaking mengurangi rasa kurang percaya diri yang ada dalam diri saya, memperbanyak pengalaman agar menjadi public speaking yang profesional.

sekian Terimakasih.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline