Lihat ke Halaman Asli

KKN RDR ke-77 UIN Walisongo Semarang Mengadakan Lomba di Pondok Pesantre Nurul Hikmah Brebes

Diperbarui: 15 November 2021   19:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dokpri

Santri Pondok Pesantren Nurul Hikmah/Dokpri

Pada tanggal 17 oktober 2021 mahasiswa kkn rdr ke - 77 uin walisongo semarang kelompok 132 mengadakan lomba di Pondok Pesantren Nurul Hikmah salah satu pesantren yang berada di Brebes tepatnya di Kecamatan Ketanggungan. 

Mahasiswa yang sedang melaksanakan kkn tersebut mengadakan beberapa lomba diantaranya ada lomba kaligrafi, lomba tilawah dan lomba pidato yang diikuti oleh santriwati Pondok Pesantren Nurul Hikmah. 

Adapun susunan acaranya yang pertama yaitu acara pembukaan yang dimulai pada pukul 09:30 yang dibuka oleh mahasiswa KKN UIN Walisongo lalu dilanjutkan acara yang kedua yaitu perlombaan pidato dan juga kaligrafi yang di laksanakan pada pukul 10:00 sampai selesai. Masing - masing perlombaan diikuti oleh 8 sampai 7 santriwati. Acara berlangsung dengan lancar dan tidak ada kendala apapun.

Penulis: Suaisaatus saadah (Mahasiswa KKN RDR ke-77 Anggota Kelompok 132)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline