Lihat ke Halaman Asli

siti nurmia

seorang mahasiswi di universitas pamulang prodi pendidikan ekonomi

Strategi Radar Banyumas dalam Meningkatkan Media Cetak di Era Digital

Diperbarui: 23 Agustus 2023   01:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

 sumber gambar Banyumas potret

Radar Banyumas

Rdar Banyumas adalah sebuah surat kabar harian yang terbit di Banyumas ,Purwokwrto, Indonesia.  Yang dimana surat kabar ini termasuk dalam grup jawa pos. Dan kantor pusat radar banyumas ini terletak di kota Purwokerto, yaitu di JL. Supardjo roesteam No. 88 Sokaraja kulon.

Media cetak merupakan sarana atau perantara komunikasi yang di cetak pada bahan dasar kertas dan kain untuk menyampaikan pesan atau informasi. Unsur utama dari media cetak adalah teks dan gambar visualisasi.

sumber gambar banyumas potret

Radar Banyumas berfokus pada pemberitaan di wilayah Banyumas dan sekitarnya, yang meliputi :
-Purwokerto
-Banyumas
-Purbalingga
-Banjarnegara
-Cilacap
-Kebumen
Selain itu, Radar Banyumas juga memiliki beberapa fokus dalam kanal nasional, olahraga, hingga perguruan tinggi di wilayah Banyumas.

Brikut ini strategi yang digunakan radar banyumas dalam meningkatkan media cetak di era digital

 sumber gambar banyumas potret

Terdapat beberapa strategi  dalam meningkatkan media cetak

-jangan tiru media lain yang sudah memiliki kopetensi sendiri.

- Harus tetap memperhatikan naskah ketika memasukan ke desain.

-Memberikan ulasan berita secara lengkap.

-  Melakukan modifikasi produk dengan perbaikan kualitas yang sudah ada.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline