Lihat ke Halaman Asli

Siti Khoirnafiya

Pamong budaya

Puisi Lucu: Insomniaku Kambuh

Diperbarui: 18 Agustus 2024   22:47

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Malam semakin larut, mataku melotot,

Guling ke sana, guling ke mari, kok malah jadi otot,

Domba sudah berbaris seribu, tapi tak kunjung ngantuk,

Mungkin domba-dombanya lagi fitnes supaya badannya lebih berotot. 

Pikiranku melayang, ke mana-mana,

Dari masalah soal masakan hingga bola dunia,

Bantal empuk, selimut hangat, tapi kenapa susah tidur? 

Mungkin nanti kalau sudah bisa tidur bisa bisa mendengkur. 

Ah sudahlah, daripada pusing kepala,

Mendingan aku hitung bintang di langit sambil nyanyi, 

Satu, dua, tiga... eh, kok lagu anakku malah

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline