Lihat ke Halaman Asli

SISKA AMBAR

Jangan menyerah karena lelah dan patah

Singgah Sungguh-Sungguh

Diperbarui: 24 Februari 2021   21:16

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Diam

Pintamu tenang

Ketika kita bertengkar

Tak ingin terbujuk emosi

Lalu mendekap sesal usai berpisah

.

Tatapanmu

Senyum milikmu

Juga hangat dekapanmu

Membungkam ego yang menggebu

Meluruhkan amarah yang kuasai diri

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline