Lihat ke Halaman Asli

Tips Meningkatkan Kadar Hormon Estrogen

Diperbarui: 5 Februari 2018   12:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Hormon Estrogen merupakan hormon penting untuk wanita hormon ini berguna untuk perkembangan seksual dan repsroduksi, walau lebih banyak ditemui pada wanita namun lelaki juga mempunyai hormon ini.

Estrogen juga merupakan hormon seks bagi wanita yang mempengaruhi beberapa hal seperti siklus haid, mood dan mind, fungsi reproduksi dan juga kehamilan. Kekurangan atau kelebihan hormon estrogen akan berdampak sangat serius pada tubuh.

Ada Banyak Cara Yang Bisa Anda Lakukan Untuk Mengatasi Hal Ini, Berikut Diantaranya :

- Mengkonsumsi Makanan Peningkat Hormon Estrogen

Hal yang pertama bisa Anda lakukan untuk meningkatkan hormom estrogen yang rendah ialah dengan cara mengkonsumsi makanan penambah hormon estrogen yakni tahu, tempe, buncis, kacang-kacangan dan lain sebagainnya.

- Melakukan Gaya Hidup Sehat

Wanita yang sering merokok lebih rentan terkena hormon estrogen rendah, hal ini karena asap menghambat produksi estrogen dalam tubuh. Untuk itu segera hentikan merokok karena hal ini juga akan berpengaruh pada kesuburan Anda, dan rajin berolahraga.

- Mengkonsumsi Suplemen Penambah Estrogen

Anda juga bisa menambah kadar hormon estrogen yang rendah ini dengan mengkonsumsi suplemen penambah hormon estrogen, namun sebelum mengkonsumsi suplemen sebaiknya periksa keamannya terlebih dahulu ya.

Sekian informasi yang bisa disampaikan, semoga bermanfaat :)




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline