Lihat ke Halaman Asli

Pencitraan Introvert

Diperbarui: 25 Juni 2015   02:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Kesannya orang introvert itu banyak pencitraan ya.. Mau ngapa-ngapain serba dipikir dulu. Monoton sih sebenarnya.

Selain monoton kadang lelah juga karena semua serba dipikirkan terlalu hati-hati. Saking lelahnya malah jadi mandeg (berhenti) di tempat. Beribu pertimbangan silih berganti. Seakan semua opini di luar dirinya benar-benar dipikirkan begitu mendalam. Kadang opini pribadi dikesampingkan. Seperti lupa pernah beropini demi (menghargai) semua opini yang keluar masuk dari orang-orang di sekitarnya.

Kapan ekspresifnya? Kapan waktunya untuk menghargai opini pribadi?

Hmmm..




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline