Lihat ke Halaman Asli

Fakta-fakta Terkini Varian Omicron yang Perlu Diketahui

Diperbarui: 7 Januari 2022   02:16

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Kesehatan. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Schantalao

Indonesia belum benar-benar bersih dari virus COVID-19. Masyarakat dihimbau untuk tetap mematuhi protokol yang sudah ditetapkan pemerintah.

Di akhir tahun 2021, Indonesia menemukan varian baru virus COVID-19 yaitu varian Omicron, yang diduga dari WNI yang datang dari Nigeria. 

WNI tersebut dikarantina di Wisma Atlet. Kemungkinan penyebaran varian Omicron terjadi di Wisma Atlet, mengingat banyaknya orang yang dikarantina di Wisma Atlet, daya tahan tubuhnya masih terbilang lemah.

Varian Omicron memiliki beberapa fakta yang harus anda ketahui. Berikut beberapa fakta dari varian Omicron:

Asal Virus Omicron

Afrika Selatan pertama kali melaporkan Omicron (B.1.1.529) ke WHO pada 24 November 2021.

Sudah Terdeteksi di Berbagai Negara

Virus omicron ini menyebar dengan sangat cepat ke beberapa negara. Adapun beberapa negara yang sudah terdeteksi terkena virus Omicron adalah Kanada, Austria, Belgia, Denmark, Inggris, Prancis, Jerman, Italia, Belanda, Portugal, Skotlandia, Botswana, Israel, Australia, dan Hong Kong.

Memiliki Banyak Mutasi

Virus Omicron ini mempunyai banyak sekali mutasi kini yang sudah terdeteksi ada 30 jenis mutasi ini berda pada sel manusia sehingga menyebabkan penularan virus ini sangat cepat.

Gejala Ringan

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline