Lihat ke Halaman Asli

Fifi Rahman

Mahasiswa

Ontologi, Epistemologi dan Aksiologi pada Kata (Istirahat)

Diperbarui: 9 November 2022   08:25

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Ontologi

Istirahat adalah  waktu dimana sekelompok manusia melepaskan sejenak tugas" mereka dari rasa lelah, juga menenangkan diri menyangkut banyak aspek mulai fisik maupun mental seseorang. Istirahat juga terdapat banyak jenis yaitu yg terdiri 3 jenis:
1.Istirahat Mental
2.Istirahat Fisik
3.Istirahat Emosional

Epistemologi

Kita membutuhkan waktu sebaik mungkin untuk menyempatkan bagaimana bisa beristirahat, karena istirahat merupakan kegitan yg perlu bagi manusia yg telah usai melakukan pekerjaan atau tugas. 

Aksiologi

Istirahat membuahkan manfaat bagi manusia yg bisa membuat suasana hati menjadi tenang, tubuh terasa lebih lentur, meningkatkan kekuatan stamina serta masih banyak manfaat lainnya

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline