Ketika yang awalnya butuh
Menjadi acuh tak acuh
Ketika yang awalnya selalu ada
Menjadi seadanya
Ketika yang awalnya selalu nomor Satu
Mejadi tak mau tau
Saat itu aku tau
Keadaan telah berubah
Hitam yang tadinya pekat menjadi memudar
Kemudian menjadi molekul seperti kepingan
Hati yang tadinya kokoh menjadi menjadi goyah