Lihat ke Halaman Asli

Ahok Mencalon Gubernur “Lagi”

Diperbarui: 27 September 2016   22:05

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Politik. Sumber ilustrasi: FREEPIK/Freepik

Setelah lima tahun menjadi Gubernur DKI Jakarta , Ahok mencalonkan diri lagi . Banyaknya kontraversi yang dialami oleh Ahok selama menjabat , tidak menghalangi diri untuk menjadi Gubernur lagi , malah sepertinya Ahok sangat bersemangat sekali .

Pilkada DKI 2017 ini diikuti oleh tiga pasangan calon , yaitu calon pertama Ahok dan Djarot Saiful Hidayat yang didukung oleh Partai PDIP , GOLKAR , HANURA , dan , NASDEM

Selanjutnya , Pasangan Agus Harimurti Yudhoyono dan Sylviana Murni yang diusung Partai DEMOKRAT , PPP , dan PKB .

Terakhir , pasangan Anies Baswedan dan Sandiaga Uno yang didukung oleh Partai Gerindra dan PKS

Saya tegaskan pilihlah Pemimpin yang terbaik dan berpengalaman saat pilkada 2017 nanti , dan kalau ada yang lebih baik , jujur , jangan pilih saya . kalau pilih saya , Bodoh . Ujar Ahok

Lalu bagaimana dengan pilihan anda ? pastinya biarkan masyarakat yang memilih untuk DKI Jakarta agar lebih baik lagi .

Sumber : liputan6.com

Nama : Asmarani Fatma Shavica 

Fakultas : Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Sriwijaya 

NIM : 07031381621140

Jurusan : Ilmu Komunikasi kelas B Kampus Bukit Palembang 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline