Lihat ke Halaman Asli

Versi NKRI dan Lapindo

Diperbarui: 26 Juni 2015   08:54

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

1296820516457786764

Dari Sabang sampai Merauke berjajar pulau-pulau

Sambung menyambung menjadi satu. Itulah Indonesia

Indonesia Tanah Airku. Aku berjanji padamu…..

(R.Saharjo)

Eyang ku sangat senang melantunkan lagu ini kepada ku  hingga….

-----

Suatu siang yang menyengat di Surabaya, kami berdua hanya terpaku memandang letupan yang angkuh.

Perlahan eyang bertanya, “Le, Bung Karno mewariskan NKRI dari Sabang hingga Marauke bahkan Malaysia pun kan diduki jika melecehkan negeri. Ingat ya le.“

Neng, Pak Harto. Timor-Timor wis dadi bagian republik. Lan, Pak Habibie, uncal (lepas) meneh. Wis saiki ajeg le NKRI. Sabang sampai Marauke.

Pokoke le, saiki NKRI.  Sabang sampai Marauke. Ngerti ya Le.” Ucapnya lirih.

----

"Yang,  saiki NKRI awake dewe nang endi Yang (Eyang, sekarang NKRI kita dimana) ?"  Lah wong, enggone dewe wis kelelep neng Lapindo….. (kenyataannya Rumah yang kita tinggali kini terendam di Lapindo).




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline