Indahnya pagi berseri
terlihat sinar matahari
yang indah tanpa henti
hingga merasuk dalam sanubari
Gurauan pagi begitu berarti
bagi sebagai penyemangat diri
seuntai kisah tertulis di buku diary
tanpa henti berbenah diri
Blitar, 15 Januari 2025
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H