Ikhlasmu tanpa batas
kesabaranmu mendidikku hingga dewasa tak terbatas
kaulah pahlawanku
pahlawan dunia akhiratku
jasamu tak terhitung
menemaniku hingga tumbuh
kau tetap mendo'akanku
meski raga ringkih tak berdaya
rambutmu mulai memutih
kau tetap menjadi sosok pahlawanku
dalam sanubariku
#selamathariibu
Blitar, 22 Desember 2021
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana. Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI