Lihat ke Halaman Asli

SERLINA SARI

Mahasiswa

Perbandingan 3G dan 4G

Diperbarui: 4 Oktober 2022   12:29

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Alam dan Teknologi. Sumber ilustrasi: PEXELS/Anthony

3G dan 4G adalah standar untuk komunikasi mobile,standar ini menyatakan bagaimana cara menggunakan gelombang untuk mengirimkan informasi.

3G di luncurkan di jepang pada tahun 2001 pada pertengahan 2010-an.jaringan 3G mampu mengirimkan  data hingga kecepatan 3.1 mbps(mega bit per sekond) dengan rata-rata berada di rentang 0,5 sampai 1,5 mbps.

4G pertama kali di luncurkan di swedia,oslo dan Nurwegia pada tahun 2009.jaringan 4G mampu mengirimkan data pada rentang 2 sampai 12 mbps secara umum,namun berpotensi untuk mengirimkan pada kecepatan 100-300 mbps.jaringan 4G di rilis di indonesia pada tahun 2014.

kecepatan unggah  maksimum 3G adalah 5 mbps sedangkan kecepatan unggah tertinggi 4G adalah 500 mbps.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline