Lihat ke Halaman Asli

Mengadu

Diperbarui: 24 Februari 2024   14:49

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Ini tentang ia dan orang yang dia cinta

Tak ada satu orang pun tahu, persis kisahnya

Hanya beberapa benda bisu yang usang

Selebihnya tanaman liar yang tak berlidah

Yang tumbuh didalam hidupnya

Sebagai saksi yang selalu dibawa-bawa

Ke ruang persidangan dipalung jiwa

Tak ada yang membela

Bahkan nuraninya sendiri

Hari ini ia pergi

Hari ini lebih tepatnya, ia pergi lagi

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline