lalu..
apa yang kau ingat dari kisah GESTAPU 65?
penculikan aparat
Ade Irma si gadis manis
pribumi yang bengis
mayat-mayat bergelimpangan
letusan-letusan senapan dalam kelamnya malam
sumur lubang buaya
tampilnya sang jendral
atau persekongkolan politik?