Lihat ke Halaman Asli

Selamet

TERVERIFIKASI

Indonesia

Sayur Bayam, Menu Sahur Sehat yang Praktis dan Menyehatkan

Diperbarui: 14 Mei 2019   16:14

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sayur, Menu Sehat Sahur yang Praktis dan menyehatkan (dok.cookpad)

Kawan, apa menu untuk sahur kalian? Ehm... mungkin akan banyak jawaban yang kalian utarakan. Mie Instan bisa jadi pilihan bagi mereka yang yang ingin cepat dan kenyang. Rasanya pun enak serta baunya yang wangi pas menambah rasa untuk santap sahur.

Sayur, pilihan sehat dan praktis

Sayur adalah pilihan yang praktis bagi saya. Juga mungkin teman-teman pembaca juga demikian. Simpel dan praktis? Ya, cukup potong sayur sesuai kesukaan kita dan rebus dengan waktu yang cukup. Tergantung kita ingin yang agak keras atau lembek.

Sayur bayam adalah pilihan yang pas untuk hal itu. Demikianlah yang saya rasakan. Bayam ini cukup mudah. Potong sesuai kebutuhan, kemudian cuci sampai bersih. Lalu rebus sesuai kebutuhan. Kita ingin yang bagaimana teksturnya. Kalau saya agak keras enak di mulut.

Selain sayur, tambahan sambal rasanya pas menemani santap sahur. Plus ada temped an tahu goreng goreng. Sederhana? Ya sederhana dan cukup sehat di tubuh lho kawan...

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline