Lihat ke Halaman Asli

Satria Dezember

Pegiat syair kehidupan dalam persepsi filsuf

Korban Pegadaian Diri

Diperbarui: 24 Mei 2024   14:41

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Dok. Pribadi, Mei 2024

Apabila aku bukan aku, maka

Kamu tidak kamu, sehingga
Dia tak lagi dia, sampai-sampai
Kami lain lah kami, lalu
Kita bukan kita, sebab
Mereka tidak lah mereka, bahkan
Kalian bukanlah kalian, kemudian


Aku menyesal tidak menjadi diriku sendiri
Berkata dan bersuara yang bukan sebenarnya aku

Jangan gadai diri demi diakui
Jangan gadai jati diri demi ambisi
Karena orang yang mencari nama
Sesungguhnya ia khawatir tidak bernama

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline