Lihat ke Halaman Asli

Belajar Dari Kisah Thomas Alva Edison

Diperbarui: 25 Juni 2015   07:10

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Humaniora. Sumber ilustrasi: PEXELS/San Fermin Pamplona

Suatu kali, seorang anak kecil menangis ketika pulang sekolah, ia menangis tersedu2 sambil menyerahkan surat yang diberikan oleh guru disekolahnya.

Betapa terkejutnya ibunya ketika membaca surat dari guru sekolah anaknya yang berbunyi " Karena Anak anda terlampau Bodoh dan tak mampu memahami  pelajaran, sert amenghambat kemajuan proses belajar mengajar di sekolah,  maki kami sangat mengharapkan agar anak anda secara terhormat menarik diri dari sekolah" rupanya hal  itulah yang membuat si anak menangis karena ia diberi tahu oleh gurunya untuk tidak sekolah lagi keesokan harinya.

Mendapat kondisi itu si ibu berusaha untuk membela anaknya dan mengusahakan untuk tetap bisa di terima oleh sekolahnya, namun hal itu ternyata sia2..

si ibu kemudian bertekad " Kalau kamu

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline