Lihat ke Halaman Asli

Bojonegoro - Cilegon

Diperbarui: 10 Februari 2017   11:37

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sumber: sastra-bojonegoro


Rajekwesi

mengirama gendhing

gendhing tayub

pintas jalan
 memutar roda
 berarah laut
 singgahan
 jati-jati menanam rindu
 sisa-sisa zaman.

roda
 roda mengejar buih
 ombak sepanjang deandles
 memanen penderitaan pribumi.

Pati
 mesin
 tanpa asap
 loket, sederet kedai
 jajakan haus dan lapar
 penghisap
 gantikan kenalpot
 gadis jengki melintas
 lelehkan mata
 mata lelah.

lelap tanpa kata
 Jakarta mengeja nama
 nama
 Serang memanen padi
 seruni turunkan kaki
 nyiur hijau melambai
 lantunkan syair
 syair derita kata
 bait-bait membaja
 luluh
 terucap
 "katuran rawuh"
 ing kota Cilegon.

Cilegon PPAT, 22102014

Sumber: sastra-bojonegoro

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline