Lihat ke Halaman Asli

Ditemani Olehnya Hujan

Diperbarui: 18 Juli 2023   22:30

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Pada suatu malam.. 

gelap gulita dan rintiknya hujan

berjatuhan Membasahi wajah dan seluruh badan angin kencang yang menusuk tulangku hingga merasakan kedinginan 

Aku dan kau.. 

menelusuri sepanjang jalan yang basah dan licin itu

Ditemani kendaraan roda dua bewarna hitam Polos

Masih terpampang jelas di memori ingatanku 

lekas memelukmu dari belakang.. 

Dan menyandarkan Kepala di bahumu 

aroma parfum yang kau pakai 

membuat ku semakin erat berikan pelukan yang begitu hangat untukmu 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline