Lihat ke Halaman Asli

Flo

Write

Rekomendasi 5 Film Terbaik di Tahun 2020

Diperbarui: 22 Maret 2020   13:32

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Film. Sumber ilustrasi: PEXELS/Martin Lopez

1. Godzilla vs Kong

Pada tahun 2020 ini di bioskop tercinta akan menampilkan film Godzilla vs Kong, rencananya film ini ada dirilis bulan November 2020. Film ini menceritakan pertempuran antara dua moster yaitu Moster verse, Godzilla dan Kong. Film keempat ini tidak hanya menampilkan dua moster tapi masih ada moster lainnya. 

Film Godzilla ini selalu menjadi film unggulan keluarga. Godzilla vs. Kong akan kembali mengeksplorasi hubungan aneh antara manusia dan sekelompok monster raksasa ini. 

Monarch juga akan berusaha menggali lebih dalam tentang sejarah sebenarnya dari para Titan, bahkan ketika dua monster yang terbesar mulai melakukan pertempuran. Pastinya akan seru pertempuran keduanya, maka dari itu film ini menjadi film yang wajib ditonton di tahun 2020.

2. Venom 2

Film ke-2 adalah Venom. Sosok superhero memang selalu menjadi idola, superhero baru yaitu sosok venom. BertubuhBertubuh besar, sangat kuat serta datang dan mampu mengendalikan tubuh manusia. 

Segera tayang di bioskop pada Oktober 2020 . Asal-usul Venom, Venom merupakan karakter anti-hero dari Marvel Comics. Kemunculan Venom pertama kali dimulai dari komik "The Amazing Spider-Man#299" pada tahun 1988. Karakter Venom diceritakan sebagai sebagai salah satu musuh paling tangguh dari Spider-Man.

Meskipun begitu, di dalam salah satu cerita komiknya, Venom justru pernah sangat "dekat" dengan Peter Parker yang menjadi Spider-Man. Bahkan dalam komiknya, Venom sempat meredakan perseteruannya dengan Spider-Man dan bahkan bekerjasama. 

3. The Conjuring 3

Film ke-3 yang wajib ditonton di tahun 2020 adalah The Conjuring 3, film ini akhirnya memiliki judul resmi The Devil Made Me Do It. Setelah berputar-putar mengeksplorasi franchise dari Conjuring, akhirnya Warner Bros kembali fokus melanjutkan serial utamanya.

Awal-awal, film ini diumumkan tidak akan berada di latar tempat rumah berhantu lagi, tapi lebih kepada kasus pembunuhan. Dari sinopsis tersebut, kita bisa menyimpulkan kalau film ketiganya ini akan menceritakan kasus pembunuhan dari Arne Cheyenne Johnson pada tahun 1981. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline