Lihat ke Halaman Asli

Musik Tradisional Batak

Diperbarui: 10 Mei 2022   07:33

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Sosbud. Sumber ilustrasi: KOMPAS.com/Pesona Indonesia

Musik tradisional batak sangat diminati wisatawan khususnya di danau toba. Banyak sekali jenis musik tradisional batak yang perlu diketahui. 

Semua jenis musik tradisional ini sangat disukai para wisatawan. Musik tradisional ini dipergunakan pada acara manortor dan maradat.

Alat alat musik tradisional batak tersebut adalah:

1. Sarune  Bolon 

2. Pangora

3. Garantung 

4. Taganing

5. Hapetan  / Hadapi

6. Gondang 

7. Ikutan

8. Odap 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline