Lihat ke Halaman Asli

Samhudi Bhai

Wong tani

5 Buah Sehat Berserat Yang Bermanfaat Lancarkan BAB

Diperbarui: 11 Januari 2022   10:51

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi BAB/pixabay.com

Seorang teman yang bekerja disebuah klinik kesehatan di Jakarta berkunjung kerumah pada minggu lalu memberikan ilmunya.

Ia pulang ditugaskan di puskesmas daerah Jawa Tengah kota Tegal untuk membantu Pemerintah setempat dalam melayani masyarakat pada program vaksinasi.

Namun sayang dirinya tak mau diabadikan melalui photo dengan alasan malu, sehingga Saya pun urungkan niat untuk ambil gambarnya karena menghormati.

To the point, saat ngobrol ngalor ngidul sambil ngopi, Saya menanyakan apa obat buat melancarkan Buang Air Besar (BAB) yang sering dialami oleh sebagian orang karena secara kebetulan ortu sedang mengalami susah untuk BAB. Setiap obrolan teman pun Saya catet semua hingga menjadi ulasan disini.

Teman menyarankan agar buang air besar lancar setidaknya harus ada makanan berserat tinggi sebagai jurus ampuh saat tidak lancar BAB. Tidak perlu obat, justru obat alami ya dari buah berserat yang manjur.

Saat buang air besar terasa sakit hingga susah keluar mungkin hal ini ada yang salah dalam mengkonsumsu makanan salah namun kurangnya makan buah.

Sekalipun sudah lengkap dengan sayur mayur namun jangan salah jika kurang makanan berserat juga bisa menjadi faktor utama BAB.

Penyebab ganggungan BAB dipastikan oleh saluran pencernaan makanan yang macet akibat dalam konsumsi makanan kurang terkontrol. Mengkonsumi buah sebagai teman makan sehari-hari adalah kuncinya lancar pencernaan.

Sebagai ahli dokter kesehatan, teman memberi saran sedikitnya satu buah setiap sehabis makan untuk mengimbangi pencernaan.

Toh mudah didapat, misalnya dipekarangan, dikebun dan diladang. Selainitu ditukang sayur atau infomart/alfamart yang menyediakan buah juga banyak.

Jika beli biasa perkilo 4 hingga 5 ribu rupiah harganya. Lebih praktis lagi jika bisa beli via aplikasi sekarang mah mudah tinggal online saja.

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline