Lihat ke Halaman Asli

Salsabila Lastri Yunita

Undergraduate Student of Library and Management Science of Universitas Indonesia

Remuknya Menjadi Mahasiswa Gak Enakan!

Diperbarui: 3 Agustus 2023   13:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

credit: @awreceh.id on Instagram

Titik fokusmu cuma dirimu, yang lain biarkan blur saja.

Hai good people! I'M BACK!

Topik kali ini akan menyuarakan isi hatiku selama menjadi mahasiswa yang gak enakan atau yang ramai dikenal dengan sebutan people pleaser. (actually still is :'D)

Dikutip dari laman Hipwee, People Pleaser adalah sebutan bagi seseorang yang selalu berusaha untuk menyenangkan orang-orang di sekitarnya. 

Seorang people pleaser akan memiliki kecenderungan untuk melakukan apa pun yang disenagi oleh orang lain, agar orang lain tidak kecewa terhadapnya. 

Selama menjadi mahasiswa, 4 semester ini sudah ku lalui dengan penuh rasa gak enakan! Hariku terasa berat karena selalu mengorbankan diri sendiri untuk kepentingan orang lain. 

Aku tahu, kamu pasti menganggapku bodoh. "kenapa si mau-mau aja ngorbanin diri sendiri diatas kepentingan orang lain"

Ya.. kamu benar, memang begitu adanya. Aku selalu kesulitan untuk menentang sesuatu yang tidak sejalan dengan pikiranku. 

Sehingga pada akhirnya aku yang mengalah, aku yang menuruti apa yang orang lain inginkan sampai lupa dengan keinginan diriku sendiri. Miris sekali bukan?

Awalnya aku menormalisasi hal ini, karena dianggap baik. Namun, semakin hari aku semakin tersadar bahwa sifat ini tidak baik untuk diriku, tidak baik jika kulakukan secara berlebihan. 

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline