Exfoliasi adalah langkah penting dalam perawatan kulit untuk mengangkat sel sel kulit mati dan menjaga kulit tetap sehat dan bersih.
Kenapa sih exfoliasi itu penting?
Karna exfoliasi itu membantu mengangkat sel sel kulit mati yang dapat menyumbat pori pori dan menyebabkan berbagai masalah kulit seperti jerawat, komedo, dan kulit kusam.
Jenis jenis exfoliasi :
1. exfoliasi fisik, yaitu seperti scrub wajah untuk mengangkat sel kulit mati
2. exfoliasi kimia yaitu seperti AHA, BHA, atau enzim untuk melarutkan ikatan antara sel-sel kulit mati.
Langkah langkah exfoliasi yang benar :
pertama, Pilih produk yang tepat
Pilih produk eksfoliasi yang cocok untuk jenis kulit kamu. kalau memiliki kulit sensitif atau kering, pertimbangkan menggunakan produk eksfoliasi yang lebih lembut
kedua, bersihkan kulit dengan lembut
Sebelum eksfoliasi, pastikan kulit wajah dalam keadaan bersih. pakai pembersih yang sesuai untuk menghilangkan kotoran dan minyak berlebih.