Lihat ke Halaman Asli

Said Aqil Al Munawar

Mahasiswa Universitas Airlangga

Nearside 2.0 (Webinar Internasional dan Lomba Internasional)

Diperbarui: 27 Oktober 2022   23:48

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

Surabaya , 26 Oktober 2022 - Universitas Airlangga (UNAIR), Fakultas vokasi, Manajemen perhotelan. Himpunan mahasiswa atau bisa di sebut HIMA  telah mengadakan acara tahunan yang akan di selenggarakan selama 3 minggu pada setiap hari sabtu. Setiap tahunnya HIMA Manajemen perhotelan terus mengadakan acara tersebut bertujuan guna menambah wawasan, ilmu dan pengetahuan.

NEARSIDE 2.0 merupakan Webinar internasional dan juga lomba internasional. Lomba yang diadakan berupa lomba foto food creation dan lomba vlog. Webinar tersebut di selenggarakan pada tanggal 15. 22. 29 Oktober 2022. Peserta bisa menghadiri acara ini dengan cara daring melalu i zoom metting, sebelum mengikuti acara tersebut peserta akan di harapkan untuk kengisi form pendaftaran guna untuk mendapatkan sertifikat.

Pada hari ke - 1 NEARSIDE 2.0 SERIES 1. Yang di laksanakan pada tanggal 15 oktober 2022 Dengan tema "Pentahelix Implementation in East Java".

Pada acara pembuka telah di sambut dengan Mentri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI yakni ; Dr. H. Sandiaga Salahuddin Uno, B.B.A., M.B.A  

Yang telah menyampaikan sebagai mana "Perkembangan pariwisata di indonesia dan Pentingnya meningkatkan pariwisata di indonesia dengan berbagai cara yang bisa di lakukan, Juga berguna untuk meningkatkan perekonomian yang ada di indonesia".Maka banyak sekali peluang yang di dapat di industri pariwisata ini.

Pada pemateri yang kedua HIMA D4 Manajemen Perhotelan UNAIR ini menghadirkan Satria Devu Kurniawan S.STP. beliau merupakan (Kepala Seksi Sarana Promosi dan Informasi Pariwisata di Jawa Timur).

Pada pemateri kedua ini membahas Perkembangan pariwisata di jawa timur Yang mana sangat banyak cara untuk mengembangkan pariwisata di indosenia ini, tidak hanya di 1 daerah saja yang bisa di kenalkan wisatanya bahkan banyak sekali daerah yang ada di indonesia yang bisa di kenalkan objek wisata yang di punyai. 

Satria Devu Kurniawan S. STP Mengatakan "Dalam melaksanakan promosi pariwisata kita tidak hanya promosi di suatu daerah.

Namun kita juga melaksanakan promosi itu melalui benda mati Ketika suatu daerah itu ada event otomatis kunjungan wisatawan di dalam suatu daerah yang disampaikan oleh panitia tadi tadi pada tanggal 29 Oktober nanti ada event yang namanya Gandrung Sewu biasanya akan dilaksanakan di baik dari tingkat SMP sampai berapa bulan Jawa Timur"

Pada pemateri ke tiga yang di isi oleh dosen dari D4 Manajemen Perhotelan UNAIR Emma Suriani, S.Sos., MSi., CHE yang memberi materi mengenai macam macam strategi untuk meningkatkan daya tarik masyarakat dengan suatu objek wisata

 Surabaya, Sabtu 22 Oktober 2022 Hima D4 Manajemen Perhotelan Universitas Airlangga (UNAIR) melaksanakan webinar di hari ke - 2  (NEARSIDE 2.0 SERIES 2 ). Dengan tema "IMPLEMENTASI PENTAHELIX PADA WISATA BUDAYA & PENGENALAN BUDAYA LOKAL DI JAWA TIMUR "

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline