Lihat ke Halaman Asli

Safniyeti

THE SUN IS NEW EVERYDAY

Puisi | Rantau

Diperbarui: 22 Maret 2020   01:56

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Senja di Gedung Andi Hakim Nasoetion IPB (Dok. Pribadi)

Kala rintik hujan begitu deras membasahi tanah

Kala dinginnya malam menyengat hingga tubuh meringkuk

Kala dentuman petir membuat rasa takut bergema

Kala hanya menyuap nasi berbaur telur dadar

Kala menghitung lembaran kertas bernilai yang semakin menipis

Kala memikirkan hari esok akan apa

Semua seakan memuncah kala malam semakin larut

Terkadang, rantau begitu keras hingga membuat rindu

Rindu akan suara-suara berisik memecah gendang telinga, sahut-sahutan dengan penghuni rumah kecil itu.

Terkadang, rasa sepi kerap lalu lalang dibenak

Halaman Selanjutnya


BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline