Lihat ke Halaman Asli

Fransiskus Lakka

Mahasiswa - mahasiswa

Pengaruh Keseimbangan Nutrisi terhadap Pertumbuhan Usia Balita

Diperbarui: 9 Juli 2024   12:26

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

Nutrisi adalah segala sesuatu yang dibutuhkan oleh tubuh untuk tumbuh,berkembang, dan berfungsi dengan baik.didalam nutrisi memiliki zat -- zat seperti karbohidrat,vitamin,mineral,protein,lemak dan lain -lain.tentu nya nutrisi ini sangat penting untuk mendukung kesehatan dan kinerja tubuh secara optimal.dimana nutrisi yang cukup dan seimbang terdapat peran penting dalam pertumbuhan dan perkembangan anak balita.dengan adanya kebutuhan gizi anak dapat mendukung fungsi tubuh yang optimal dan perkembangan fisik dan mental yang sehat.

Berikut contoh beberapa pengaruh keseimbangan nutrisi terhadap pertumbuhan usia balita:

1. Pertumbuhan Fisik : nutrisi yang cukup dan seimbang dapat membantu dalam pertumbuhan fisik yang optimal.di mana nutrisi mendukung nya seperti karbohidrat,vitamin,protein,lemak,mineral,nutrisi ini diperlukan untuk pembentukan tulang,otot dan jaringan tubuh lainnya.

2. Perkembangan otak : asupan gizi yang cukup juga dapat mendukung perkembngan otak yang optimal.

3. sistem kekebalan tubuh : nutrisi yang bagus juga dapat mendukung sistem kekebalan tubuh.anak -- anak yang cukup mendapatkan nutrisi yang baik tentu memiliki sistem kekebalan tubuh yang lebih kuat.

Penting untuk diingat bahwa setiap nutrisi memiliki peran yang penting dalam petumbuhan dan perkembangan anak.oleh karena itu,perlu memastikan anak mendapatkan makanan yang seimbang dan bergizi setiap hari.

4. energi dan aktivitas : nutrisi yang baik dapat memberikan energi yang cukup untuk mendukung aktivitas fisik dan mental anak balita. Anak yang mendapatkan nutrisi yang seimbang cenderung lebih aktif dan memiliki daya tahan yang lebih baik.

5. masa depan kesehatan : pola makan yang seimbang juga dapat membentuk kebiasaan yang baik di masa dewasa. Tentunya ini dapat menugurangi risiko obesitas,diabetes,dan penyakit lainnya dikemudian hari.

6. pertumbuhan psikososial : nutrisi yang memadai juga berpengaruh pada pertumbuhan psikososial anak,termasuk kemampuan belajar,dan perkembangan emosi.

Penting untuk diingat bahwa setiap nutrisi memiliki peran penting dalam pertumbuhan dan perkembangan anak. Oleh karena itu, kita perlu memastikan bahwa anak mendapatkan makanan yang seimbang dan bergizi setiap hari.untuk itu kita perlu konsultasi kepada ahli gizi supaya dapat memberikan kebutuhan gizi anak sesuai dengan usia dan kondisi kesehatannya.dengan demikian, dapat diharapkan bahwa anak balita dapat tumbuh dan berkembang secara optimal dalam ssemua aspek kehidup

annya. 




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline