Kendaraan merupakan kendaraan paling utama dalam kehidupan modern saat ini, sehingga banyak sekali yang perlu diperhatikan dalam berkendara, entah itu dari segi lingkungan, keamanan, dan sebagainya
Kendaraan yang marak digunakan oleh warga indonesia salah satunya adalah sepeda motor, barbagai macam permasalahan terjadi dikendaraan roda 2 yang banyak pabrikan dari jepang, karena harganya yang terjangkau membuat warga lebih memilih kendaraan jenis ini tanpa tahu dampak negatif yang terdapat pada penggunaan. hanya ada solusi dalam mengatasi permasalahan kemacetan yaitu menggunakan transportasi ramah lingkungan.
Ada berbagai macam transportasi ramah lingkungan yang bisa dipilih untuk mengatasi kemacetan diantaranya: berjalan kaki, bersepeda pancal, motor/mobil listrik, transportasi publik, dengan begitu dalam jangka 5 tahun penduduk bisa meminimalisir kemacetan yang ada di kota Malang jika meningkatkan kesadaran dalam menggunakan kendaraan ramah lingkungan di kota Malang.
Banyak sekali manfaat dari menggunakan transportasi ramah lingkungan selain mengatasi kemacetan, meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat indonesia, dan lebih ekonomis, sehingga bisa juga menghasilkan suatu kebudayaan yang positif menjadi warisan anak cucu menikmati udara segar dan bebas polusi.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H