Lihat ke Halaman Asli

Rustian Al Ansori

TERVERIFIKASI

Pernah bekerja sebagai Jurnalis Radio, Humas Pemerintah, Pustakawan dan sekarang menulis di Kompasiana

Menunjuk Jauh

Diperbarui: 13 Maret 2024   23:52

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi (dokpri)

Telunjuk menunjuk lejuk
Menuju sudut tanpa lekuk
Arah jauh terantuk-antuk
Tanpa dahak terbatuk-batuk

Debu jalan melukai kata
Terucap dari mulut mengunya bara
Berapi langit terluka
Mendengar suara keras anak durhaka

Rumah ditunjuk terdiam
Laki-laki menjadi dendam
Menunggu waktu pembalasan
Sedang dirancang tanpa skenario akal-akalan

Penunjuk batuk
Penunjuk mengutuk
Marah telah merasuk
Meraba-raba tulang rusuk

Tanpa tulang retak
Setelah ucap menyepak
Mengenai gelas menjadi retak
Tetap menolak, tak

Sungaliat, 13 Maret 2024

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline