Lihat ke Halaman Asli

Rustian Al Ansori

TERVERIFIKASI

Pernah bekerja sebagai Jurnalis Radio, Humas Pemerintah, Pustakawan dan sekarang menulis di Kompasiana

Selamat Tahun Baru di Bumi Lama

Diperbarui: 4 Januari 2024   05:12

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi (dokpri)

Sudah di tahun baru
Bergantu angka bertambah satu
Telah disambut dengan gembira
Sempat hujan kembang api tidak menyala

Tanah lama
Langit lama
Laut lama
Sungai lama

Sedang menghitung waktu bertanbah
Mengharap waktu merubah
Hanya segitu saja paling sejengkal tidak punya
Sedang ditertawai semesta

Gunung lama
Hutan lama
Batu lama
Pantai lama

Kita adalah pengikut waktu
Kemana dia berjalan kita ada di situ
Kita pengejar waktu tapi bukan pendahulu
Paling menjadi penunggu

Waktu mati
Jam mati
Menit mati
Detik mati

Telah ditinggal pergi
Tidak mungkin kembali
Kita berjalan seiring waktu
Melangkahkan kaki dialas sandal baru

Sungailiat, 4 Januari 2024

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline