Lihat ke Halaman Asli

Rustian Al Ansori

TERVERIFIKASI

Pernah bekerja sebagai Jurnalis Radio, Humas Pemerintah, Pustakawan dan sekarang menulis di Kompasiana

Gadis Terlambat Bangun

Diperbarui: 18 Desember 2022   17:28

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi (dokpri)

Gadis yang terlambat bangun dari tidur
Bukan karena malam melembur
Telah dipengaruhi hujan
Terasa nyaman dalam kedinginan
Terus bertahan
Meskipun di balik kamar penuh ocehan

Gadis tanggung belum punya pacar
Mengunci rapat pintu kamar
Tidak peduli pintu dicakar
Menutup rapat telinga
Menghindari suara
Tidur yang pura-pura

Gadis remaja
Kawasan kamar menjadi negara
Tanpa suara menjadi senjata
Melihat dari jendela
Merasa matahari mengejek tertawa
Marah! Mendengar kutukan dari luar kamar, bakal menjadi gadis tua

Sungailiat, 18 Desember 2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline