Lihat ke Halaman Asli

Rustian Al Ansori

TERVERIFIKASI

Pernah bekerja sebagai Jurnalis Radio, Humas Pemerintah, Pustakawan dan sekarang menulis di Kompasiana

Setelah 4 Hari

Diperbarui: 28 Januari 2022   19:06

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi (dokpri)

Menemukan jawaban setelah 4 hari berada dalam ketidakberdayaan yang datang begitu saja melemahkan segala daya
Terasa kematian itu dekat namun tidak nengetahui tanda yang sesungguhnya dalam cemas tanpa bisa apa-apa
Bukanlah cuaca hujan, berawan, mendung hingga kemarau yang bisa diprediksi
Ini waktu yang diberikan harus dilalui dengan ikhtiar yang bisa mengobati

Masih merasa kuat menghadapi ujian yang diberikan kendati sempat pasrah bila tiba waktu menjemput
Ketika kesempatan diberikan waktu terbuka kembali untuk diikuti hingga terhenti disatu sudut
Entah kapan? Biarkan terus berjalan walaupun kaki mengikuti pelan
Setelah 4 hari diberikan pelajaran

Sungailiat, 28 Januari 2022

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline