Lihat ke Halaman Asli

Rustian Al Ansori

TERVERIFIKASI

Pernah bekerja sebagai Jurnalis Radio, Humas Pemerintah, Pustakawan dan sekarang menulis di Kompasiana

Selimut Malam

Diperbarui: 22 Juli 2023   08:45

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Ilustrasi (dokpri)

Adalah hingar-bingar suara keramaian yang ditertibkan
Lelaki dan perempuan tertangkap sementara yang lainnya berlarian

Adalah selimut yang dirajut kepalsuan yang meninggalkan bercak-bercak kebohongan
Lelaki dan perempuan dipertemukan dalam kesepakatan setelah itu pergi tanpa penyesalan

Adalah pelarian dari kejenuhan dengan rasa cinta yang itu-itu saja
Lelaki dan perempuan yang pergi dengan kesadaran sendiri setelah terluka

Sungailiat, 17 Juni 2021

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline