Lihat ke Halaman Asli

Ayah Mengajari

Diperbarui: 27 Januari 2023   18:25

Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Puisi. Sumber ilustrasi: PEXELS/icon0.com

Ayah aku rindu pada mu 

Walau aku sudah diberikan ilmu tentang kehidupan ini,engkalu lah segalanya bagi aku.

Ayah mengapa kau telah tinggalkan aku,dan engkau belum merasakan banyak yang aku berikan.

Ayah aku rindu, pelajaranan mu tentang kehidupan ini.

Ayah Mengajari aku tentang kasih yang terhadap sesama insan.

Ayah Takan ku lupakan apa yang kau berikan kepada ku.

Ayah Mengajari dalam keluarga yang abadi.

Ayah Mengajari aku tentang ilmu yang belum  tuntas di berikan.

Ayahku adalah pahlawan dalam hidupku.

Ayahku adalah Kusuma bagi keluarga ku.

Ayahku semoga bahagia di alam pana.

Ku doakan demi mu dari anak mu ayah.




BERI NILAI

Bagaimana reaksi Anda tentang artikel ini?

BERI KOMENTAR

Kirim

Konten Terkait


Video Pilihan

Terpopuler

Nilai Tertinggi

Feature Article

Terbaru

Headline