Trenggalek -- Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan (PIPAS) Jawa Timur menggelar pertemuan rutin di Hotel Jaas, Kabupaten Trenggalek, Sabtu (05/10). Acara ini menjadi momen penting dengan serah terima jabatan Ketua PIPAS Kemenkumham Jawa Timur kepada Ibu Ny. Heri Azhari. Dalam sambutannya, Ibu Heri Azhari mengajak seluruh anggota PIPAS Kemenkumham Jawa Timur untuk berperan aktif dalam upaya penurunan angka stunting di Indonesia, sejalan dengan tema pertemuan "Peran PIPAS Dalam Percepatan Penurunan Stunting Menuju Generasi Emas 2045."
Acara ini turut dihadiri oleh Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Timur, Bapak Heny Yuwono, yang memberikan dukungan penuh terhadap gerakan ini. Ia menegaskan pentingnya kolaborasi antara berbagai pihak dalam mewujudkan generasi yang sehat dan berkualitas. Ketua Pipas Rupbasan Kelas II Mojokerto Kanwil Kemenkumham Jawa Timur hadi secara langsgung
Pertemuan ini tidak hanya memperkuat solidaritas antaranggota PIPAS Kemenkumham Jawa Timur, tetapi juga menekankan peran penting organisasi dalam mendukung program-program nasional yang strategis, seperti percepatan penurunan stunting demi mewujudkan Generasi Emas 2045.
#KumhamPASTI
#kemenkumhamRI
#supratmanandyagtas
#kemenkumhamjatim
#kakanwilkemenkumhamjatim
#heniyuwono
#RupMokerPrima
#WBKPasti
#menpanrb
#rupbasanmojokerto
#jatimpastihebat
@kemenkumhamri
@Ditjenpas
@kumhamjatim
@sipp_menpan
@anugerahasn_menpan
@diary_kemenkumham
@rbkunwas
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H